FKAM.ID, KLATEN — Alhamdulillah, telah diresmikan dan diserahkan Rumah Ustadz di Akademi Al-Qur’an FKAM oleh Ustadz Umaier Khaz pada hari Rabu 07 Mei 2025. Program yang direncanakan dibangun selama 1 tahun telah Allah mudahkan selesai hanya dalam waktu 5 bulan.
Terima kasih banyak kepada seluruh orang baik yang berpartisipasi dalam program ini dari awal sampai selesai. Semoga selamanya bisa digunakan untuk kepentingan dakwah dan ilmu syar’i yang bermanfaat serta mendatangkan keberkahan. Aamiin.