Pengajian dan Diskusi Film Tangguh

YahyaPusat1 week ago69 Views

Jumat 7 November 2025, FKAM bersama AIDA (Aliansi Indonesia Damai) mengadakan Pengajian dan Diskusi Film Tangguh karya AIDA di Auditorium Ghra Wakaf FKAM. Film Tangguh berkisah mengenai dinamika kehidupan korban dan mantan pelaku terorisme yang kemudian keduanya dapat berdamai dengan masa lalu dan bersinergi mewujudkan perdamaian. Pengajian dan diskusi ini diharapkan dapat menyadarkan masyarakat untuk membangun kehidupan yang damai.

Leave a reply

Previous Post

Next Post

Ikuti
Search
Loading

Signing-in 3 seconds...

Signing-up 3 seconds...